Kamis, 06 Desember 2012

MrekA LebiH BaiK Dariku

Jika engkau bertemu dengan seseorang, maka yakinilah bahwa dia lebih baik darimu. 
Ucapkan dalam hatimu :
"Bisa jadi kedudukannya di sisi Allah swt jauh lebih baik dan lebih tinggi dariku"
jika bertemu anak kecil, maka ucapkanlah ( dalam hatimu ) :

"Anak ini belum bermaksiat kepada Allah swt, sedangkan diriku telah banyak bermaksiat kepada-Nya. Tentu anak ini jauh lebih baik dariku." Nasihat Penyejuk Hati dari Syaikh Abdul Qodir Al-Jailani

Tidak ada komentar:

Posting Komentar